PPP Magetan Gelar Baksos, Bagikan Sembako Warga Sekitar

DPC PPP Kabupaten Magetan Bakti Sosial di Desa Mangge Barat, Kabupaten Magetan.

Minggu (12/11/2023)

Dewan Pimpinan Cabang Partai Persatuan Pembangunan (DPC PPP) Kabupaten Magetan menggelar kegiatan bakti sosial (Baksos) kembali. Partai berlambang Ka’bah membagikan sembako kepada warga yang membutuhkan Di Mangge.

Baksos merupakan kegiatan rutin DPC PPP Kab. Magetan yang rutin setiap bulan.

Adanya Baksos ini berharap bantuan yang disalurkan dapat membantu beban lansia masyarakat sekitar saat ini.

 

Share via
Copy link
Powered by Social Snap